AKAR itu begitu GIGIH mencari air, MENEMBUS tanah yang KERAS, demi sebatang pohon.
Ketika pohon TUMBUH dan BERBUNGA indah, maka banyak orang memuji pohon tersebut.
Apakah AKAR juga mendapat pujian ?
Hmmm... tentulah tidak, akan tetapi AKAR tak pernah mengeluh, ia tetap sembunyi di dalam tanah dan akan terus bekerja untuk memberi makanan pada sang pohon.
Dari AKAR-lah kita belajar tentang KETULUSAN BUDI dan KERENDAHAN HATI.
Ketika pohon TUMBUH dan BERBUNGA indah, maka banyak orang memuji pohon tersebut.
Apakah AKAR juga mendapat pujian ?
Hmmm... tentulah tidak, akan tetapi AKAR tak pernah mengeluh, ia tetap sembunyi di dalam tanah dan akan terus bekerja untuk memberi makanan pada sang pohon.
Dari AKAR-lah kita belajar tentang KETULUSAN BUDI dan KERENDAHAN HATI.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar